PRIORITAS CADANGAN
Aku... Berlari, bukan untuk habisi hari
Matahari sore hari ini sangat membiaskan rasa di hati
Padahal dirinya bukan lagi prioritas yang berarti
Bukan dendam dan tak memaafkan, hanya tak tau diri
Sana pergi! Tak pernah mau evaluasi!
Hanya trus menyalahkan orang lain, tapi lupa berkaca diri!
Enyah! Hilang saja! Mulut kita sudah berbusa! Tanpa arti!
Komentar
Posting Komentar